Langsung ke konten utama

Postingan

Unggulan

Strategi Yang Tepat Dalam Iklan Layanan Masyarakat

Pembahasan ini tentang iklan layanan masyarakat. Terdapat strategi yang efektif untuk memberi pengaruh kepada masyarakat agar dapat ditsngkap dan dipahami dengan baik. Secara teori Iklan mengandung pemberitahuan kepada masyarakat dan bersifat mempengaruhi pembaca agar melakukan apa yang dikehendaki. Ada beberapa strategi yang digunakan untuk membuat iklan layanan masyarakat. Berikut adalah pembahasan, penjabaran, dan analisis beberapa strategi yang umum digunakan seperti apa strateginya dan target audiensnya, serta contohnya dari sumber yang jelas. 1. Iklan Layanan Masyarakat dengan strategi Rasional Sumber:  https://mobile.twitter.com/kemenkesri/status/1112575143560118273 Iklan layanan masyarakat tersebut menjelaskan tentang kesehatan, dimana secara rasional kesehatan menjadi bagian sangat penting bagi manusia untuk tetap bugar dan terhindar dari berbagai penyakit dengan berolahraga setidaknya bisa mencegah atau meminimalisir timbulnya penyakit akibat tubuh yang tidak pernah berol...

Postingan Terbaru

Peran Cybermedia dan Pemanfaatanya Dari Seorang Najwa

500 Days of Summer: Film yang berhasil membuka pola pikir para bucin

Konsep Media Cetak : Majalah

Peran Brand Dalam Media